DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Kepala Dinas Syariat Islam (DSI) Kota Banda Aceh, Ridwan menyerukan pentingnya peran keluarga dalam mencegah perilaku Lesbian, Gay, Biseksual, dan Transgender (LGBT) di Kota Banda Aceh. LGBT merupakan perilaku menyimpang yang sangat meresahkan dan berbahaya bagi masa depan.
DIALEKSIS.COM | Aceh - Kesehatan ibu hamil merupakan hal sangat penting dalam siklus kehidupan perempuan. Selama masa kehamilan, setiap perempuan dapat mengalami komplikasi yang membahayakan diri maupun janinnya. Anemia pada masa kehamilan merupakan salah satu masalah kesehatan pada ibu hamil.